Posts

Showing posts from March, 2022

Ingin hidup sehat tapi gak mau ngeluarin biaya?

   pada jaman moderen seperti sekarang ini banyak sekali orang yang tidak hidup sehat nah pada kesempatan ini saya akan memberi tahu anda semua cara hidup sehat tanpa harus mengeluarkan biaya, karena banyak orang orang jaman sekarang berfikir bahwa hidup sehat itu perlu biaya yang besar.    nah awalan atau cara yang pertama itu makan makanan yang bergizi, pepatah mengatakan 4 sehat 5 sebeuh, eh salah maksud saya empat sehat lima sempurna yang di maksud dengan empat sehat itu seperti karbohidrat, protein, vitamin, dan vitamin karbohidrat : itu seperti nasi, roti, tepung dan lain lain protein : itu temennya karbohidrat yang sering kita sebut lauk yaitu daging , telur, ikan dll vitamin : itu seperti pelengkapnya yaitu sayur sayuran  vitamin lagi : tak beda jauh seperti yang di atas bedanya ini ada manis manisnya gitu yaitu buah buahan nah yang di maksud 5 sempurna itu susu, kita juga jangan lupa untuk minum susu setiap hari seperti susu sapi, kalo yang alergi susu ...